Minggu, 01 Januari 2012

Upacara pada hari pertama masuk sekolah


        Pada hari pertama masuk sekolah tepatnya tanggal 2 Januari tahun 2012, SMPi Sabilal Muhtadin melaksanakan upacara bendera yang di ikuti oleh seluruh siswa, guru dan karyawan, pada upacara bendera kali ini Bapak Khairul Amin, S.Pd. menjadi Pembina upacara dan menyampaikan pesan agar awal tahun 2012 menjadi awal perubahan dari yang tidak baik menjadi lebih baik. Begitu juga dengan wakasek kesiswaan yang akrabnya di panggil Bapak Hj. Selamat Hariadi S.Pd. juga menyampaikan bahwa akan ada beberapa kegiatan baru untuk meningkatkan ketertiban siswa SMPi Sabilal Muhtadin. Berikut foto-foto upacara pada hari senin yang telah diabadikan oleh Bapak Yuliadi, S.Pd :